BLANTERVIO103

rangkaian listrik job 2 superposisi

rangkaian listrik job 2 superposisi
Friday, August 23, 2019

JOB 2

THEOREMA SUPERPOSISI

superposisi job 2
 

I.TUJUAN PRAKTIKUM 

  1. Mahasiswa dapatmerangkai rangkaian seperti yang terlihat pada gambar 
  2. Mahasiswa dapat menggunakan theorem Superposisi untuk menghitung besarnya arus yang mengalir dalam rangakaian

II. DASAR TEORI 

Teorema superposisi adalah salah satu cara pintar yang membuat suatu rangkaian yang terlihat kompleks dijadikan lebih sederhana. Strategi yang digunakan pada teorema Superposisi adalah mengeliminasi semua sumber tetapi hanya disisakan satu sumber yang hanya bekerja pada waktu itu juga dan menganalisa rangkaian itu dengan konsep rangkaian seri-paralel masing-masing saat sumber bekerja sendiri-sendiri. 

Lalu setelah masing-masing tegangan dan/atau arus yang tidak diketahui telah dihitung saat sumber bekerja sendiri-sendiri, masing-masing nilai yang telah diperoleh tadi dijumlahkan sehingga diperoleh nilai tegangan/arus yang sebenarnya. Perhatikan contoh rangkaian berikut ini, kita akan menganalisanya menggunakan teorema superposisi

V. KESELAMATAN KERJA

  1. Guna mendapatkan ketelitian pengukuran yang baik, gunakan skala yang menghasilkan pembacaan mendekati skala penuh .
  2. Guna keamanan, pastikan posisi Power Suplay pada posisi minimum
  3. Periksakan rangkaian terlebih dahulu kepada Dosen/Asisten sebelum diberi sumber tegangan.

VI. LANGKAH KERJA

  1. Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan
  2. Dengan menghubungsingkat E2 dan memberikan tegangan 6 volt pada E1, Hitung nilai IR1, IR2, IR3 masukan pada tabel (hitung)
  3. Dengan menghubungsingkat E1 dan memberikan tegangan 8 volt pada E2, Hitung nilai IR1”, IR2”, IR3masukan pada tabel (hitung).
  4. Dari hasil poin 3 dan 4 hitung nilai IR1, IR2, IR3. masukan pada tabel (hitung). 
  5. Buatlah rangkaian sesuai dengan gambar (a), hidupkan power supplay atur tegangan sumber E16volt. Catat hasil pengukuran arus (IR1, IR2, IR3’) pada tabel (ukur) 
  6. Buatlah rangkaian sesuai dengan gambar (b), hidupkan power supplay atur tegangan sumber E28 volt. Catat hasil pengukuran arus (IR1”, IR2”, IR3”) pada tabel (ukur)
  7. Dari hasil poin 5 dan 6 hitung nilai IR1, IR2, IR3. masukan pada tabel (ukur)
  8. Hitung besarnya deviasi arus antara hasi penguikuran dan perhitungan 
  9. Bereskan peralatan dan kembalikan pada tempatnya

VII. PERTANYAAN

  1. Berapakah rata-rata deviasi antaraarushitung dan arus ukur?
  2. Buatla kesimpulan praktikum!  

VIII. JAWABAN 

 


job 6 resonansi seri

 

 

Share This Article :
DANNYS

TAMBAHKAN KOMENTAR

Click here for comments 2 komentar:

5838955342333883808